Bakar Limbah Mebel, Api Menjalar dan Menghanguskan Rumah Warga Desa Pandanarum

infomblitar

infomblitar

Kebakaran rumah di Dusun Bogoran Desa Pandanarum
Kebakaran rumah di Dusun Bogoran Desa Pandanarum

Info Blitar – Kebakaran di Desa Pandanarum, diduga membakar limbah lalu kobaran api merambat dan menghanguskan rumah Muji Altri (41 tahun). Dilansir dari Damkar Kabupaten Blitar, kejadian kebakaran rumah ini terjadi di Dsn. Klampok Rt. 03 Rw. 01 Ds. Pandanarum Kec. Sutojayan Kab. Blitar, pada Jumat siang (11/10) sekitar pukul 12.15 WIB.

Kronologinya, kejadian diketahui pertama kali oleh istri korban yg kebetulan tidur di dalam rumahnya. Saksi, yang berada di dalam rumah, kemudian merasa panas dan keluar ternyata ruang tamu di rumah korban sudah dalam keadaan terbakar.

Saksi spontan berteriak “kebakaran-kebakaran”, serentak warga sekitar datang dan membantu proses pemadaman api, sambil menunggu petugas datang. Dengan adanya kejadian tersebut korban mengalami kerugian materiil kurang lebih sebesar Rp. 150 juta.

Kebakaran terjadi diduga akibat merembetnya api dari sampah yang di bakar. Kerugian mencakup:
– Bangunan rumah utama habis
– Alat-alat mebel
– Sebagian kayu bahan mebel
– Sepeda motor jialing
– Dokument-dokument penting
– Alat elektronik

Komentar

Popular Post

bis bagong blitar surabaya

Pemberitahuan

Jadwal Bus Bagong Blitar Pare Surabaya PP via Tol Panjang

Info Blitar – Beberapa waktu yang lalu, bis bagong membuka trayek baru dengan rute Blitar – Pare – Surabaya via ...

bis bagong blitar surabaya

Panduan Umum, Pemberitahuan

Jadwal Bus Bagong Blitar – Malang

Info Blitar – Update Jadwal Bus dari Blitar – Malang via Wlingi dan Kanigoro yang Info Blitar dapatkan di bulan ...

Bus Harapan Jaya

Pemberitahuan

Jadwal Bus Harapan Jaya Blitar Surabaya Lewat Pare

Info Blitar – Setelah bis bagong yang membuka trayek Blitar – Surabaya lewat Tol, sekarang PO Harapan Jaya asal Tulungagung ...

Kereta Api

Pemberitahuan

Jadwal Kereta Api Penataran Blitar – Surabaya Lewat Malang PP Terbaru

Info Blitar – Perubahan jadwal kereta api terbaru menurut Gapeka terbaru mempengaruhi banyak kereta, termasuk Penataran. Berikut jadwal terbaru untuk ...

Ilustrasi El-KTP

Panduan Umum

Ini Cara Mendaftar Akun E-SIAP, Urus Adminduk Secara Online

Info Blitar – Sebelum mengurus adminduk (administrasi kependudukan) lewat daring atau online, pastikan nomor handphone kamu masih aktif dam belum pernah ...

Kereta Api

Pemberitahuan

Jadwal Kereta Api Dhoho Blitar – Surabaya Lewat Kertosono PP Terbaru

Info Blitar – Perubahan jadwal Kereta Api Rapih Dhoho Blitar – Surabaya lewat Kertonoso sesuai Gapeka 2019 berlaku mulai 1 ...