Operasi Yustisi Penggunaan Masker Digalakkan Polres Blitar Kota

infomblitar

infomblitar

Operasi Yustisi Penggunaan Masker
Operasi Yustisi Penggunaan Masker. Sumber Proklamatornews

Info Blitar – Pendisiplinan penggunakan masker di tempat umum dalam Operasi Yustisi mulai digalakkan Polres Blitar Kota hari ini (14/9).

Operasi Yustisi tersebut sesuai dengan Peraturan Daerah Jawa Timur nomor 2 tahun 2020 tentang perubahan atas peraturan daerah nomor 1 tahun 2019 tentang pendisplinan protokol kesehatan.

Jajaran Polri, TNI, Pol PP dan “Dengan payung hukum tersebut, Polri, TNI, Pol PP dan Dinas Perhubungan berkerjasma untuk melakukan operasi yustisi tersebut.

Kapolres Blitar Kota AKBP Leonard M. Sinambela, S.H., S.I.K., M.H menjelaskan bahwa operasi pendisiplinan penggunaan masker di ruang publik akan dilakukan setiap hari. “Sesuai perda, untuk pelanggar perorangan denda Rp250.000 dan untuk usaha dua kali lipatnya yaitu Rp500.000,” ujarnya.

Kapolres menghimbau masyarakat untuk sadar pentingnya menggunakan masker dan taat menggunakannya, khususnya di wilayah publik karena dapat menekan sebaran pandemi covid-19.

Komentar

Popular Post

bis bagong blitar surabaya

Pemberitahuan

Jadwal Bus Bagong Blitar Pare Surabaya PP via Tol Panjang

Info Blitar – Beberapa waktu yang lalu, bis bagong membuka trayek baru dengan rute Blitar – Pare – Surabaya via ...

bis bagong blitar surabaya

Panduan Umum, Pemberitahuan

Jadwal Bus Bagong Blitar – Malang

Info Blitar – Update Jadwal Bus dari Blitar – Malang via Wlingi dan Kanigoro yang Info Blitar dapatkan di bulan ...

Bus Harapan Jaya

Pemberitahuan

Jadwal Bus Harapan Jaya Blitar Surabaya Lewat Pare

Info Blitar – Setelah bis bagong yang membuka trayek Blitar – Surabaya lewat Tol, sekarang PO Harapan Jaya asal Tulungagung ...

Kereta Api

Pemberitahuan

Jadwal Kereta Api Penataran Blitar – Surabaya Lewat Malang PP Terbaru

Info Blitar – Perubahan jadwal kereta api terbaru menurut Gapeka terbaru mempengaruhi banyak kereta, termasuk Penataran. Berikut jadwal terbaru untuk ...

Ilustrasi El-KTP

Panduan Umum

Ini Cara Mendaftar Akun E-SIAP, Urus Adminduk Secara Online

Info Blitar – Sebelum mengurus adminduk (administrasi kependudukan) lewat daring atau online, pastikan nomor handphone kamu masih aktif dam belum pernah ...

Kereta Api

Pemberitahuan

Jadwal Kereta Api Dhoho Blitar – Surabaya Lewat Kertosono PP Terbaru

Info Blitar – Perubahan jadwal Kereta Api Rapih Dhoho Blitar – Surabaya lewat Kertonoso sesuai Gapeka 2019 berlaku mulai 1 ...